send link to app

Majalah AutoBild


4.6 ( 9136 ratings )
Style de vie Catalogues
Développeur MAHONI GLOBAL, PT
Libre

Aplikasi Majalah AutoBild adalah digital newsstand untuk majalah dwi mingguan AutoBild. Karena hanya memiliki mobil saja tidaklah cukup, maka anda juga perlu panduan khusus untuk menjaga dan merawat kendaraan Anda. Untuk itu semua, Majalah AutoBild hadir untuk memberi info lengkap seputar perawatan mobil, referensi jual beli mobil atau info seputar mobil baru yang sedang trend saat ini

Dalam aplikasi ini terdapat koleksi lengkap Majalah AutoBild, yang akan terus bertambah dan update setiap dua minggu sekali. Majalah dalam aplikasi ini merupakan bagian dari Gramedia Majalah yang menjadi auto guide bagi mereka pemiliki kendaraan. Setiap tips praktis perihal perawatan mobil atau bahkan daftar bengkel dan dealer di seluruh Indonesia bisa ditemukan dalam majalah ini.

Untuk lebih memudahkan pembacanya dalam mengakses majalah ini AutoBild, Aplikasi majalah ini pun di buat. Aplikasi Majalah AutoBild bisa diakses di iPad dan iPhone, dan dengan adanya digital newsstand dari Aplikasi Majalah AutoBild, pembaca bisa mendownload semua majalah yang ada dengan terjangkau dan tetap bisa disimpan dengan praktis dalam satu genggaman, serta bisa di baca di mana saja dan kapan saja.